Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2018

6 LANGKAH CUCI TANGAN

Gambar
5 Momen dan 6 Langkah Cuci Tangan 5 (LIMA) MOMEN CUCI TANGAN: 1. Sebelum kontak dengan pasien 2. Sebelum tindakan aseptic 3. Setelah terkena cairan tubuh pasien 4. Setelah kontak dengan pasien 5. Setelah menyentuh lingkungan sekitar pasien 6 (ENAM) LANGKAH CUCI TANGAN: 1. Tuang cairan handrub pada telapak tangan kemudian usap dan gosok kedua telapak tangan secara lembut dengan arah memutar. 2. Usap dan gosok juga kedua punggung tangan secara bergantian 3. Gosok sela-sela jari tangan hingga bersih 4. Bersihkan ujung jari secara bergantian dengan posisi saling mengunci 5. Gosok dan putar kedua ibu jari secara bergantian 6. Letakkan ujung jari ke telapak tangan kemudian gosok perlahan PRINSIP DARI 6 LANGKAH CUCI TANGAN ANTARA LAIN: 1. Dilakukan dengan menggosokkan tangan menggunakan cairan antiseptik (handrub) atau dengan air mengalir dan sabun antiseptik (handwash) 2. Handrub dilakukan selama 20-30 detik sedangkan handwash 40-60 detik. 3. 5 (lima) kali m

Perbedaan perawat dan keperawatan

Gambar
Pengertian perawat dan keperawatan Perawat adalah seseorang yang telah lulus pendidikan baik didalam maupun diluar negeri sesuai dengan peraturan perundang- undangan (Permenkes, 2010) Keperawatan merupakan suatu bentuk layanan kesehatan professional yang merupakan bagian integral dari layanan kesehatan berbasis ilmu dan kiat keperawatan, yang berbentuk bio-psiko-sosio-spiritual komprehensif yang ditujukan bagi individu, keluarga, kelompok, dan masyarakat baik sehat maupun sakit, yang mencakup keseluruhan proses kehidupan manusia (Lokakarya keperawatan nasional, 1983) Perawat adalah seorang yang memiliki kemampuan dan kewenangan melakukan tindakan keperawatan berdasarkan ilmu yang dimilikinya yang diperoleh melalui pendidikan keperawatan (UU kesehatan No 23 tahun 1992) Jadi perawat merupakan seseoarang yang telah lulus pendidikan perawat dan memiliki kemampuan serta kewenangan melakukan tindakan kerpawatan berdasarkan bidang keilmuan yang dimiliki dan memberik

Kumpulan judul skripsi keperawatan

Gambar
    Silahkan temen-temen membaca dengan seksama Contoh judul skripsi keperawatan  di bawah dan saya percaya dengan kesabaran maka kita akan menemukan kira-kira judul manakah yang terbaik buat kita 1. HUBUNGAN ANTARA POLA MAKAN DAN KEJADIAN GASTRITIS PADA SISWA KELAS XII SMAN XXX 2.  PERBEDAAN EFEKTIFITAS DAN EFISIENSI MENCUCI TANGAN HYGIENIS MENGGUNAKAN HANDRUB (CAIRAN PENCUCI TANGAN) DENGAN MENCUCI TANGAN MENGGUNAKAN SABUN PADA AIR MENGALIR DI INTENSIVE CARE UNIT RUMAH SAKIT  XXX 3.  PENGARUH SENAM REMATIK TERHADAP NYERI SENDI PADA LANSIA DI PANTI SOSIAL TRESNA WERDHA  XXX 4.  HUBUNGAN PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT (PHBS) DENGAN DIARE PADA BALITA (0 - 5 TAHUN) DIRUMAH SAKIT XXX 5.  PERBEDAAN EFEKTIFITAS TEKNIK RELAKSASI DAN KOMPRES HANGAT TERHADAP PENURUNAN NYERI DISMENOREA PADA REMAJA PUTRI SMP XXX 6.  HUBUNGAN PENYULUHAN IBU TENTANG ANAK USIA BALITA DAN KUNJUNGAN IMUNISASI DI POSYANDU KELURAHAN XXX 7. HUBUNGAN ANTARA KUALITAS TIDUR DENGAN TEKANAN DARAH PADA MAH

JUDUL SKRIPSI DAN KTI KEPERAWATAN

Gambar
JUDUL SKRIPSI DAN KTI KEPERAWATAN    Menemukan judul skripsi lengkap menjadi mudah jika teman teman mempelajari judul skripsi dibawah ini. 1. HUBUNGAN KONDISI LINGKUNGAN DAN STATUS GIZI DENGAN KEJADIAN ISPA PADA BALITA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS 2. HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP SISWA TENTANG DAMPAK MEROKOK TERHADAP KESEHATAN DENGAN PERILAKU MEROKOK SISWA DI SMK NEGERI 3. FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KUNJUNGAN ATENATAL CARE (ANC) OLEH IBU PRIMIGRAVIDA DI WILAYAH PUSKESMAS 4. HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU DENGAN PEMBERIAN MAKANAN PENDAMPING ASI DINI PADA BAYI (0-6 BULAN) DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS 5. GAMBARAN KEJADIAN PENYAKIT SCABIES BERDASARKAN PERILAKU KESEHATAN DAN KARAKTERISTIK PASIEN 6. HUBUNGAN PROSEDUR KEPERAWATAN LUKA DENGAN KEJADIAN INFEKSI NASOKOMIAL PADA PASIEN APPENDIKTOMI 7. HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP PASIEN DENGAN FALSE EMERGENCY DI INSTALASI GAWAT DARURAT RUMAH SAKIT 8. UPAYA PENCEGAHAN INFEKSI SALURAN KEMIH (ISK) DITINJAU DARI

Judul skripsi keperawatan

Gambar
Contoh Judul Skripsi Keperawatan Terbaru  beberapa  Contoh Judul Skripsi Keperawatan Terbaru  sebagai bahan rujukan utama sebelum temen-temen mengajukan usulan judul skripsi kepada dosenpembimbing. Skripsi Keperawatan -   PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN LATIHAN PURSED– LIPS BREATHING DENGAN TINGKAT KEKAMBUHAN PASIEN PENYAKIT PARU OBSTRUKSI KRONIS di POLIKLINIK PARU RSUD XXX Skripsi Keperawatan -   ANALISIS FAKTOR - FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEJADIAN HIPERBILIRUBIN BAYI USIA 3 HARI DENGAN ASI EKSKLUSIF PADA IBU POST SECTIO CAESARIA DI RUANG RAMBUTAN RSUD XXX Skripsi Keperawatan -   PERBANDINGAN PERAWATAN LUKA TEKNIK MODERN ALGINAT DAN KONVENSIONAL TERHADAP RESPON NYERI PADA PERAWATAN LUKA KANKER PAYUDARA DI RSUD XXX Skripsi Keperawatan -   HUBUNGAN APERSEPSI GAYA KEPEMIMPINAN DAN KINERJA PERAWAT PELAKSAN DALAM PENERAPAN ASUHAN KEPERAWATAN DI RUMAH SAKIT XXX Skripsi Keperawatan -   HUBUNGAN PEMASANGAN KATETER YANG DILAKUKAN PERAWAT DENGAN KEJADIAN INFEKSI SALURAN KEMIH